Jumat, 16 April 2010

MAKALAH UNDUH GRATIS

MAKALAH UNDUH GRATIS



BAB I PENGERTIAN DASAR ADMINISTRASI
I. Standar Kompetensi
Mendeskripsikan dan memahami Konsep-konsep dasar perkembangan Ilmu Administrasi, Ruang Lingkup Administrasi, Proses dan Fungsi administrasi, Interaksi Administrasi dengan Lingkungan, serta Hubungan Administrasi dengan Organisasi.
II. Kompetensi Dasar Mendeskripsikan pengertian, peranan, dan sejarah perkembangan Administrasi, Komponen serta Alur pemikiran pendalaman Administrasi
III. Waktu : 4 X 50’ IV. Pertemuan : 1 dan 2 V. Materi 1. Arti Administrasi
Administrasi dapat dibedakan dalam 2 pengertian: 1. Administrasi dalarn arti sempit, yaitu dari kata Administratie (bahasa Belanda)
yang meliputi kegiatan: catat-mencatat, surat-menyurat, pembukuan ringan ketikmengetik, agenda dan sebagainya yang bersifat teknis ketatausahaan (clerical work). Jadi Tata Usaha adalah bagian kecil kegiatan dari pada Administrasi yang akan dipelajari.
2. Administrasi dalam arti luas dari kata Administration (bahasa Inggris). Di bawah ini akan dikemukakan beberapa pendapat, arti atau definisi dari administrasi dalam arti luas, yaitu: a. Menurut White, “Administration is a process common to all group effort, public or
private, civil or military, large scale or small scale.” (Administrasi adalah suatu proses yang pada umumnya terdapat pada semua usaha kelompok, negara atau swasta, sipil atau militer, usaha yang besar atau kecil).
b. Simon dan kawan-kawan, memberikan definisi sebagai berikut: “Administration as the activities of groups cooperating to accomplish common goals.” (Administrasi
1

Tidak ada komentar:

Posting Komentar